Pola gerakan / koreografi kedua jenis tari tersebut tentunya sangat berbeda antara satu sama lain. Oleh karena itu, memadukan kedua jenis tari tersebut bukanlah sebuah hal yang mudah. Namun, bagi kamu yang tertarik untuk mengkolaborasikan kedua jenis tari tersebut.